Postingan

Cara Print Book Fold di Word 2010

Gambar
dwisuharyantoo.blogspot.co.id/ Pada kesempatan ini saya ingin berbagi tentang cara memformat dan mencetak buku dengan Ms. Office Word 2010. Ok to the point saja,  langsung saya sampaiakan tahap per tahap: 1. Buka microsoft word anda (saya makai yang 2010). 2. Buka dokumen yang sudah ada, atau dokumen baru. 3. klik Page Layout — pilih “Margin” — pilih “Custom Margin”, pada multiple pages silahkan anda pilih bookfold. Kalau mau arabic/membukanya dari kanan; pilih reverse bookfold. 4. Klik OK Cara Nge-Printnya 1. Klik File -> Print 2. Di bawah kotak pages, pilih manual print on both side 3. Klik print — biar bekerja – kalau ada layar dialog jangan di klik ok 4. Setelah itu setting printer anda akan secara otomatis mencetak halaman anda. Tunggu sampai ada perintah untuk membalik kertas. Setelah itu balik kertas yg sudah dicetak dan masukkan ke dalam printer. Baru klik OK

Menghilangkan Saluran Iklan di BBM

Gambar
BlackBerry Messenger (  BBM )  menyatukan Anda bersama teman dan keluarga melalui obrolan instan, panggilan suara, berbagi gambar, catatan suara, dan lainnya. Terkadang pengguna BBM akan merasa tidak "Nyaman" dengan selipan-selipan iklan atau saluran di beranda umpan ketika sedang membaca status dari teman yang jadi kontak. Ketika layar digulir ke bawah pasti secara default anda akan melihat beberapa saluran populer yang selalu nongol, mau tidak mau anda akan melirik iklan dari saluran tersebut walau tidak berhenti membacanya. Itulah hebatnya trik yang dilakukan BBM untuk menjajakan jaringan iklannya. Nah, bagi pengguna BBM yang tidak ingin di layar tampil Umpan saluran atau tampil iklan-iklan di sela status teman silahkan simak caranya di bawah ini. dwisuharyanto.com 1. Pertama buka aplikasi BBM sobat. 2. Kemudian silahkan pilih tab umpan, tandanya  berpanah seperti yang ada pada contoh gambar di bawah. 3. Setelah ada di tab umpan silahkan klik tanda p

WhatsApp Web

Gambar
dwisuharyanto.com  Beberapa bulan yang lalu WhatsApp meluncurkan fitur WhatsApp Web. Aplikasi tersebut memungkinkan Anda  chattting  melalui komputer desktop ketika sedang fokus bekerja di kantor. Untuk mulai menggunakan WhatsApp Web Kunjungi web.whatsapp.com pada komputer Anda. Buka WhatsApp pada telepon Anda. Pada Android: kunjungi layar  Chatting  >  Menu  >  WhatsApp Web . Pada Nokia S60 dan Windows Phone: kunjungi  Menu  >  WhatsApp Web . Pada iPhone: kunjungi  Pengaturan  >  WhatsApp Web . Pada BlackBerry: kunjungi  Chatting  >  Menu  >  WhatsApp Web . Pada BlackBerry 10:  Gesek ke bawah dari bagian atas layar  >  WhatsApp Web . Pada Nokia S40:  Gesek ke atas dari bagian bawah layar  >  WhatsApp Web . Pindai kode QR yang ditampilkan di layar komputer Anda dengan menggunakan telepon Anda.  https://dwisuharyanto.wordpress.com/ Dari telepon Anda, kunjungi  WhatsApp Web  untuk melihat komputer aktif atau untuk keluar dari sebuah